TK Program Reguler
- Kegiatan Belajar-Mengajar menggunakan Model Pembelajaran berdasarkan minat (area)
- Hafalan surat-surat pendek
- Hafalan hadits sederhana
- Hafalan Do’a-do’a harian
- Hafalan ayat-ayat pilihan
- Hafalan Asmaa Ul-husna
- Senam Jum’at pagi
- Praktek sholat dhuhur dengan bacaan
- Taddabur alam/jalan-jalan
- Parenting kelas
Program Umum Sekolah
- Visit dokter PKU Muhammadiyah Bantul 6 bulan sekali
- Visit dikter dari puskesmas Bantul II
- Program pendidikan etika berlalu lintas (ELL)
- PPL (Program pengenalan Lingkungan)
- Outbonds Kids
- Paraktek Manasik Haji
TK Program Unggulan
- Kegiatan Belajar-Mengajar menggunakan Model Pembelajaran berdasarkan minat (area)
- Hafalan surat-surat pendek
- Hafalan hadits sederhana
- Hafalan Do’a-do’a harian
- Hafalan ayat-ayat pilihan
- Hafalan Asmaa Ul-husna
- Senam Jum’at pagi
- Praktek sholat dhuhur dengan bacaan
- Prkatek sholat dhua setiap Jum’at ke-4
- Penanaman Karakter
- Life Skills
- Taddabur alam/jalan-jalan
- Parenting kelas
Kelompok Bermain (KB)
- Kegiatan Belajar-Mengajar menggunakan Model Pembelajaran berdasarkan minat (area)
- Hafalan surat-surat pendek
- Hafalan hadits sederhana
- Hafalan Do’a-do’a harian
- Hafalan ayat-ayat pilihan
- Hafalan Asmaa Ul-husna
- Praktek wudhu
- Praktek sholat dengan bacaannya
- Senam Jum’at pagi
- Parenting kelas
- Taddabur alam/jalan-jalan
- Life Skills